Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, Ukuran Perusahaan Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020

Larasati, Novi Antika (2022) Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, Ukuran Perusahaan Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
Ringkasan Skripsi Novi Antika Larasati 311830635.pdf

Download (787kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan dan likuiditas terhadap kebijakan dividen perusahaan. Profitabilitas yang diproksikan dengan return on equity (ROE), kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan, dan likuiditas yang diukur dengan current ratio (CR) dijadikan sebagai variabel independen. Sementara variabel dependen yang digunakan adalah kebijakan dividen yang dinilai dengan dividend payout ratio (DPR). Penelitian ini menggunakan data sekunder, yaitu laporan keuangan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2017 sampai dengan 2020. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dan model analisis data yang digunakan ialah analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa variabel profitabilitas dan kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap kebijakan dividen perusahaan, sedangakan variabel ukuran perusahaan dan likuiditas berpengaruh positif terhadap kebijakan dividen perusahaan.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number LAR P 7380/2022
Uncontrolled Keywords: profitabilitas, kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan, likuiditas, dividen, kebijakan dividen, dividen payout ratio, return on equity, current ratio
Subjects: AKUNTANSI > Investasi
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 17 Apr 2023 06:25
Last Modified: 17 Apr 2023 06:25
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/969

Actions (login required)

View Item View Item