Pengaruh Motivasi, Tingkat Pendidikan Dan Teknologi Informasi Terhadap Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kota Boyolali

Asrori, Habib Lutfi Nur (2021) Pengaruh Motivasi, Tingkat Pendidikan Dan Teknologi Informasi Terhadap Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kota Boyolali. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
Ringkasan Skripsi Habib Lutfi 111629093.pdf

Download (636kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh motivasi, tingkat pendidikan dan teknologi informasi terhadap pendapatan usaha mikro kecil dan menengah di kota Boyolali. Penelitian ini menggunakan riset kuantitatif yaitu dengan melihat jumlah motivasi, tingkat pendidikan dari pemilik UMKM serta teknologi informasi (sosial media) yang digunakan UMKM tersebut. Penelitian ini menggunakan 50 sampel UMKM yang berada di kota Boyolali. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda. Ditemukan hasil bahwa motivasi tidak berpengaruh positif terhadap pendapatan UMKM di kota Boyolali. Tingkat pendidikan dan teknologi informasi berpengaruh positif terhadap pendapatan UMKM di kota Boyolali.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number ASR P 7202/2021
Uncontrolled Keywords: Motivasi, Tingkat Pendidikan, Teknologi Informasi, Pendapatan
Subjects: AKUNTANSI > Sistem Informasi Akuntansi
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 21 Feb 2023 01:47
Last Modified: 21 Feb 2023 01:47
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/623

Actions (login required)

View Item View Item