Yuvita, Wilfrida Nurma (2021) Pengaruh Return on Equity (ROE), Return on Asset (ROA), Net Profit Margin (NPM), Dan Loan to Deposit Ratio (LDR) terhadap Harga Saham Bank BUMN Dan Bank Umum Swasta Nasional Devisa Periode 2013-2019. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.
Text
Ringkasan Skripsi Wilfrida Nurma Yuvita 321830462.pdf Download (871kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Return On Equity (ROE), Return On Asset (ROA), Net Profit Margin (NPM), dan Loan To Deposit Ratio (LDR) terhadap Harga Saham Bank BUMN Dan Bank Umum Swasta Nasional Devisa Periode 2013-2019. Sampel pada penelitian ini dipilih dengan kriteria: (1) Data tahunan ROE, ROA, NPM, dan LDR pada bank BUMN dan BUSN devisa yang tercatat di BEI periode 2013-2019, (2) Lembaga keuangan sub sektor bank yang memiliki saham aktif diperdagangkan pada periode 2013-2019. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ROE berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham. ROA dan NPM berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. Sedangkan LDR tidak berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham.
Item Type: | Thesis (Ringkasan Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Skripsi dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number YUV p 6967/2021 |
Uncontrolled Keywords: | ROE, ROA,NPM, LDR, Harga Saham |
Subjects: | MANAJEMEN > Manajemen Keuangan |
Divisions: | Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id |
Date Deposited: | 23 Dec 2022 01:07 |
Last Modified: | 23 Dec 2022 01:07 |
URI: | http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/389 |
Actions (login required)
View Item |