Nugraha, Bagaskara Satria (2020) Pengaruh Biaya Kemitraan Dan Biaya Bina Lingkungan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sub Sektor Konstruksi Dan Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2018. Ringkasan Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN Yogyakarta.
|
Text
Ringkasan Skripsi Bagaskara Satria Nugraha 28827.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini menguji pengaruh biaya kemitraan dan biaya bina lingkungan terhadap profitabilitas perusahaan sub sektor konstruksi dan bangunan. Sampel penelitian ini menggunakan 4 perusahaan sub sektor konstruksi dan bangunan yang listing di BEI periode tahun 2011-2018. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji hipotesis menggunakan t-statistik dan f-statistik dengan level of significance 5%, serta juga dilakukan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa biaya bina lingkungan berpengaruh terhadap ROA, Biaya kemitraan tidak berpengaruh terhadap ROA, sedangkan secara bersama-sama (simultan) terbukti berpengaruh signifikan terhadap ROA.
| Item Type: | Thesis (Ringkasan Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | Tugas Akhir dapat dibaca di Perpustakaan dengan Call Number NUG p 6776/2020 |
| Uncontrolled Keywords: | Corporate Social Responsibility, Biaya Bina Lingkungan, Biaya Kemitraan dan Profitabilitas |
| Subjects: | AKUNTANSI > Akuntansi Biaya |
| Divisions: | Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi |
| Depositing User: | Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id |
| Date Deposited: | 21 Oct 2024 08:56 |
| Last Modified: | 21 Oct 2024 08:56 |
| URI: | http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/2910 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
