Wijanarka, Sulistya Jati (2023) Perancangan Desain Sistem Informasi Untuk Pelayanan Jasa Desain Grafis (Freelance) Berbasis Aplikasi Mobile. Laporan Magang thesis, STIE YKPN.
Text
111729764_Ringkasan_DSI_111729764_Sulistya Jati Wijanarka.pdf Download (765kB) |
Abstract
Perkembangan teknologi yang semakin canggih memberikan manfaat yang besar bagi seorang desainer grafis. Kemajuan teknologi bermanfaat sebagai sarana promosi untuk mengenalkan produk kepada konsumen menggunakan sistem pemasaran online atau melalui media sosial. Namun, permasalahan yang terjadi adalah Proses penjualan barang atau jasa di media sosial masih dilakukan secara manual sehingga pengelolaan data penjualan saat konsumen melakukan pemesanan kurang efisien. Dengan pertimbangan tersebut penelitian ini berfokus pada perancangan prototype sistem informasi penjualan dan pemesanan jasa desain grafis berbasis aplikasi mobile. Sistem penjualan dan pembelian di dalam bisnis yang menggunakan teknologi dapat meningkatkan efisien. Dengan adanya sistem aplikasi mobile ini, calon pengguna jasa dan penyedia jasa dapat memesan jasa dengan lebih mudah, serta mendorong calon pengguna jasa untuk melakukan transaksi jasa desain grafis melalui aplikasi mobile.
Item Type: | Thesis (Laporan Magang) |
---|---|
Additional Information: | Laporan dengan call number WIJ P 005/2023 |
Uncontrolled Keywords: | Jasa Desain, Sistem Penjualan, Perancangan Prototype, Aplikasi Mobile |
Subjects: | AKUNTANSI > Sistem Informasi |
Divisions: | Program Sarjana > Laporan Magang Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id |
Date Deposited: | 16 Oct 2023 09:26 |
Last Modified: | 16 Oct 2023 09:26 |
URI: | http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/2021 |
Actions (login required)
View Item |