Laporan Magang di Kantor Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Kabupaten Klaten pada Bagian Kearsipan

Widyawati, Ester (2022) Laporan Magang di Kantor Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Kabupaten Klaten pada Bagian Kearsipan. Laporan Magang thesis, STIE YKPN.

[img] Text
Ringkasan Magang Ester Widyawati 211830491.pdf

Download (635kB)

Abstract

Manajemen sumber daya manusia merupakan ilmu yang mempelajari pengelolaan suatu organisasi dari sumber daya untuk mencapai tujuan organisasi. Pengelolaan manajemen diperlukan informasi yang tepat dan cepat. Informasi yang terpenting salah satunya yakni rekaman dari kegiatan bisnis yang belangsung. Rekaman kegiatan yang dimaksud adalah arsip yang perlu dikelola dengan baik. Oleh karena itu, penulis diberi kesempatan untuk melakukan kotribusi bidang Umum dan Sumber Daya Manusia bagian Penata Madya Kearsipan, di Badan Penyelengaraan Jaminan Sosial Kabupaten Klaten. Tujuan pelaksanaan magang untuk mengenal, mempelajari, dan mempraktikan teori yang sudah diterima dalam perkuliahan. Penulis sering menemukan berbagai masalah selama melaksanakan kegiatan magang dalam penyelesaian masalah penulis mengaitkan teori manajemen sumber daya manusia dari para ahli dan jurnal yang telah dibaca. Hambatan yang telah dialami penulis selama magang membuat penulis dapat beradaptasi dengan mudah dengan lingkungan dunia kerja yang sesungguhnya.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Additional Information: Laporan dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number WID L 205/2022
Uncontrolled Keywords: Kearsipan, Magang BPJS Ketenagakertajaan
Subjects: MANAJEMEN > Sumber Daya Manusia
Divisions: Program Sarjana > Laporan Magang Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 11 Nov 2022 01:50
Last Modified: 11 Nov 2022 01:50
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/113

Actions (login required)

View Item View Item