Pengaruh Electronic Word Of Mouth, Viral Marketing, Halal Certification, Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Mixue Ice Cream & Tea

Hasanah, Aninda Nurul (2023) Pengaruh Electronic Word Of Mouth, Viral Marketing, Halal Certification, Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Mixue Ice Cream & Tea. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
211930823_Ringkasan_Skripsi_211930823_Aninda Nurul Hasanah.pdf

Download (796kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh electronic word of mouth, viral marketing, halal certification, dan brand image terhadap keputusan pembelian Mixue Ice Cream & Tea. Variabel independen dalam skripsi ini terdiri dari electronic word of mouth, viral marketing, halal certification, dan brand image serta keputusan pembelian Mixue Ice Cream & Tea sebagai variabel dependen. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Dengan model pengumpulan datanya menyebar kuesioner online menggunakan Google Form. Sumber data yang dgunakan merupakan sumber data primer dan sekunder dan menggunakan SmartPLS versi 4 untuk analisis data. Hasil penelitian ini menunjukkan electronic word of mouth, viral marketing, dan halal certification memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian Mixue Ice Cream & Tea. Sedangkan brand image tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian Mixue Ice Cream & Tea.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Laporan dengan call number HAS P 7915/2023
Uncontrolled Keywords: Electronic Word of Mouth, Viral Marketing, Halal Cerification, dan Brand Image
Subjects: MANAJEMEN > Pemasaran dan Periklanan
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 11 Oct 2023 08:14
Last Modified: 11 Oct 2023 08:14
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/1942

Actions (login required)

View Item View Item