Pengaruh Transformational Leadership, Proactive Personality, Dan Perceived Organizational Support Terhadap Employee Creativity (Studi Kasus pada Guru di Provinsi DIY)

Septiyani, Elisna Prachika (2022) Pengaruh Transformational Leadership, Proactive Personality, Dan Perceived Organizational Support Terhadap Employee Creativity (Studi Kasus pada Guru di Provinsi DIY). Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
Ringkasan Skripsi Elisna Prachika Septiyani 211830545.pdf

Download (879kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji: (1) pengaruh transformational leadership terhadap employee creativity (2) pengaruh proactive personality terhadap employee creativity (3) pengaruh perceived organizational support terhadap employee creativity. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel 178 karyawan yang berprofesi sebagai Guru pada Provinsi DIY. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dengan menggunakan kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh kesimpulan: (1) tidak terdapat pengaruh positif transformational leadership terhadap employee creativity (2) terdapat pengaruh positif proactive personality terhadap employee creativity (3) terdapat pengaruh positif perceived organizational support terhadap employee creativity.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dapat dibaca di Perpustakaan dengan call number SEP P 7369/2022
Uncontrolled Keywords: Transformational Leadership, Proactive Personality, Perceived Organizational Support, Employee Creativity
Subjects: MANAJEMEN > Perilaku Organisasi
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 13 Apr 2023 06:25
Last Modified: 13 Apr 2023 06:25
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/959

Actions (login required)

View Item View Item