Laporan Akhir Kegiatan Magang PT. HM Sampoerna Tbk Area Yogyakarta

Santoso, Yohanes Krisna Yudha (2023) Laporan Akhir Kegiatan Magang PT. HM Sampoerna Tbk Area Yogyakarta. Laporan Magang thesis, STIE YKPN.

[img] Text
211930709_Ringkasan_Magang_211930709_Yohanes Krisna Yudha Santoso.pdf

Download (628kB)

Abstract

Di era globalisasi saat ini gaya hidup masyarakat semakin serba instan dan cepat dikarenakan mayoritas masyarakat memiliki mobilitas yang tinggi dalam kegiatan sehari-harinya. Hal tersebut diikuti dengan adanya berbagai penyediaan layanan yang membantu masyarakat. Sector industry FMCG (Fast Moving Consumer Good) bersaing ketat untuk mendapatkan pelanggan yang loyal, mereka berlomba-lomba membangun strategi dengan tujuannya adalah para pengusaha memberikan yang terbaik dan yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan. Karena pelanggan pun semakin selektif dalam memilih suatu produk atau jasa yang dibutuhkannya. Termasuk pada industry rokok, PT HM Sampoerna terus mengembangkan Strateginya untuk meningkatkan penjualan dengan trus mengembangkan system distrubusi dengan menigkatkan E Service Quality untuk meningkatkan kepuasan konsumen yang bertujuan konsumen menjadi loyal terhadap produknya. Oleh karena itu Selama kegiatan magang yang dilaksanakan 3 bulan di PT HM Sampoerna yang ditempatkan pada Team AYO SRC yang bertujuan untuk mengetahui E Service Quality dimana hal itu akan berdampak pada kepuasan konsumen.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Additional Information: Laporan dengan call number SAN L 428/2023
Uncontrolled Keywords: PT HM Sampoerna, E- Service Quality, Kepuasan Konsumen, Loyalitas Pelanggan
Subjects: MANAJEMEN > Sumber Daya Manusia
Divisions: Program Sarjana > Laporan Magang Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2023 08:20
Last Modified: 13 Oct 2023 08:20
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/1988

Actions (login required)

View Item View Item