Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021

Angelica, Frisca Maria (2023) Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021. Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
Ringkasan Skripsi Frisca Maria Angelica 111931047.pdf

Download (871kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan ini melihat apakah ada pengaruh rasio keuangan terhadap financial distress pada perusahaan transportasi dan logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019 sampai 2021. Penelitian ini menggunakan data sekunder dan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan 66 sampel yang diperoleh. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif, uji asumsi klasik, dan analisis regresi berganda. Hasil analisis profitabilitas berpengaruh negatif terhadap financial distress, likuiditas berpengaruh positif terhadap financial distress, dan solvabilitas berpengaruh positif terhadap financial distress.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dengan call number ANG P 7788/2023
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas, Likuiditas, Solvabilitas, dan Financial Distres.
Subjects: AKUNTANSI > Pasar Modal
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 29 May 2023 08:36
Last Modified: 29 May 2023 08:36
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/1141

Actions (login required)

View Item View Item