Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Oversubscription, Dan Reputasi Auditor Terhadap Initial Return (Studi Empiris pada Perusahaan yang IPO di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2018-2021)

Hariyadi, Kresna (2023) Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Oversubscription, Dan Reputasi Auditor Terhadap Initial Return (Studi Empiris pada Perusahaan yang IPO di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2018-2021). Ringkasan Skripsi thesis, STIE YKPN.

[img] Text
111931085_Ringkasan_Skripsi_111931085_Kresna Hariyadi.pdf

Download (680kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Leverage, Profitabilitas, Oversubscription dan Reputasi Auditor terhadap Initial Return. Variabel independen yang digunakan ialah leverage yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER), profitabilitas yang diukur dengan Return on Assets (ROA), oversubscription dan reputasi auditor. Variabel dependen yang digunakan ialah initial return. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa informasi prospektus dan redaksi online. Sampel yang diambil menggunakan teknik purposive sampling. Jumlah sampel sebesar 99 yang diambil dari 218 perusahaan yang Initial Public Offering (IPO) pada tahun 2018-2021. Metode dalam menganalisis data menggunakan analisis regresi linear berganda, setelah uji asumsi klasik dilakukan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial leverage dan profitabilitas tidak terdapat pengaruh terhadap initial return, sementara oversubscription secara parsial berpengaruh positif dan reputasi auditor berpengaruh negatif terhadap initial return.

Item Type: Thesis (Ringkasan Skripsi)
Additional Information: Skripsi dengan call number HAR P 7745/2023
Uncontrolled Keywords: Leverage, Profitabilitas, Oversubscription, Reputasi Auditor, Initial Return, Initial Public Offering, Return on Assets, Debt to Equity Ratio.
Subjects: AKUNTANSI > Pasar Modal
Divisions: Program Sarjana > Ringkasan Skripsi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email webmaster@stieykpn.ac.id
Date Deposited: 29 May 2023 07:36
Last Modified: 29 May 2023 07:36
URI: http://repositorybaru.stieykpn.ac.id/id/eprint/1135

Actions (login required)

View Item View Item